YKS (YAYASAN KASIH SUWITNO)


YKS (YAYASAN KASIH SUWITNO)
  • Wilayah:
    Setiabudi
  • Alamat:
    Jl. Guntur No.44, RT.8/RW.1, Guntur, Setiabudi, Kota Jakarta Selatan, Jakarta 12980
  • Telepon:
    +62 811 896 202
  • Fax:
    +62 21 2298 397
  • Email:
    yayasankasihsuwitno@gmail.com

https://goo.gl/maps/7eTxt2ouD5y.qr
  • Cara pakai:
    Buka QR Code Reader/Scaner di ponsel pintar Anda. Kemudian tahan layar di atas QR Code. Setelah berhasil dibaca, lalu klik link yang dihasilkan.

Yayasan Kasih Suwitno didirikan pada April 29, 2011 melalui Akta Pendirian Nomor 34, oleh Notaris Susana Tatang,SH di Tangerang.

Pada awalnya, tahun 2006, ada sekelompok orang yang sudah membantu pelayanan untuk komunitas orang yang hidup dengan AIDS (ODHA) melalui kerjasama dengan Rumah Sakit St. Carolus, Jakarta. Setelah pendirian melalui akta notaris, Yayasan Kasih Suwitno bekerjasama dengan Rumah Sakit St. Carolus telah mendukung Ruang Carlo, yang merupakan failitas yang memberikan dukungan dalam bentuk pencegahan, pengobatan dan pusat layanan perawatan untuk HIV dan penyakit menular seksual yang difokuskan pada anak muda ODHA dan pengidap penyakit seksual menular. Yayasan Kasih Suwitno mendapatkan dana hibah dari Global Fund untuk AIDS, TB dan Malaria (GFATM) untuk mendukung pengembangan 38 layanan klinik yang serupa di seluruh Indonesia.